Ultimate Money Magnet Affirmation
21 afirmasi FUNtastis dan luar biasa untuk menarik uang dan kekayaan :
#UMMA 01 Tuhan adalah Maha Pencipta Keberlimpahan hidup di alam semesta!
#UMMA 02 Saya menghargai dan bersyukur atas karunia Tuhan untuk semua keberlimpahan dalam hidup saya!
#UMMA 03 Saya layak memiliki kekayaan & keberlimpahan, sekarang!
#UMMA 04 Saya terus bersyukur atas kehidupan dan semua yang saya miliki!
#UMMA 05 Saya bahagia mengijinkan diri saya menikmati uang yang berkelimpahan!
#UMMA 06 Kehidupan saya adalah berlian dan berkilauan dengan keberlimpahan!
#UMMA 07 Saya memilih memiliki hubungan yang sehat dengan uang!
#UMMA 08 Uang berbicara pada saya dan memandu saya menuju kebaikan yang bermakna!
#UMMA 09 Saya memutuskan dengan hati terbuka menyambut kemakmuran dalam keberlimpahan!
#UMMA 10 Saya membuka diri atas uang yang mengalir ke dalam kehidupan saya, sekarang!
#UMMA 11 Kebebasan financial mendukung saya menjalani kehidupan dengan lebih bermakna!
#UMMA 12 Kemakmuran saya untuk berbagi keberlimpahan sesama dan dunia!
#UMMA 13 Saya bebas mengekspresikan semua keunikan kreativitas saya!
#UMMA 14 Orang-orang senang memberi uang pada saya karena saya memberikan makna positif di dalam kehidupan mereka!
#UMMA 15 Saya mengijinkan diri saya mendapatkan yang lebih dari yang mampu saya IMPIkan!
#UMMA 16 Saya mengikhlaskan diri saya untuk bebas dari segala penolakan saya untuk menjadi kaya raya!
#UMMA 17 Saya membebaskan pikiran saya dari keyakinan yg tidak berdaya terhadap uang & kekayaan!
#UMMA 18 Saya meningkatkan keyakinan saya yg positif & bermanfaat untuk menarik uang!
#UMMA 19 Saya sadar bahwa bahagia & perasaan positif adalah jalan masuk bagi kekayaan saya!
#UMMA 20 Saya mengijinkan bahagia mengalir dari diri saya & berlipat ganda mengundang uang yg berdatangan!
#UMMA 21 Cinta tulus & berkelimpahan dalam berbagi pd sesama semakin menarik uang mendatangi saya!
Gimana cara afirmasinya pak?
seRahmat pagi Pak Dedik,
Cukup dibaca saja sepenuh hati dan perasaaan selama 21 hari 2x sehari. Sukses selalu dan terima kasih atas atensinya.